Liputan Singkat Natal 2020
Hari Raya Natal di Gereja St Andreas Tidar dirayakan dengan Misa Natal yang kyusuk, khidmat, aman, dan lancar meski di tengah pandemi Covid-19. Berbagai penerapan protokol kesehatan yang sangat ketat sebagai upaya “Melindungi Diri dan Melindungi Sesama” diterapkan sejak jauh… Continue Reading